Home » » PAkkio Bunting

PAkkio Bunting

Written By Unknown on Senin, 02 Maret 2015 | 16.11

Pakkio' Bunting
Iya dende....
Iya dende....
Nia' tojeng mi anne battu Bunting, kutayanga. Salloa kuminasai; Bura'ne..Bura'nena...Bura'nea; nampako riujung bori' ricappa pa'rasangangku; naku ruppaiko cini'; kutimbarangki pangngai.
Nampako kuasseng nia', nakuitungko labattu, ku u'rangi memang berasa' rimangko' kebo', kumammata memang rappo bau' riballa'ku, kummare' memang kalomping ritalang bulaeng, kutongko intang, kubelo - belo jamarro'. Intang maccora, nasingarri dallekannu, lakukiokangko pale' tubunu lampa salaya, intang ko anne, tope tala'ka riaya'.
La'ka tope tamala'kako Ikau, sangkontu sanrapammamako bulang sampulongngappa, nasusungi pale' nati'riang wari - wari.
~ Horerere....Buntiiiiiinnggg....!! ~
Assambungi Sari'.....na!
---------------------------A r t i n y a--------------------------
#1
Syair Penyambutan Pengantin
Iya dende....
Iya dende....
Telah datang dengan sungguh iringan pengantin yang dinanti dan telah diharapkan sungguh seorang lelaki; lelaki yang sungguh!
Baru diperbatasan Negeri, pada ujung kampungku; telah kuiringi Engkau pandangan, kupersembahkan padamu kasih - sayang.
Saat Ku tau Engkau akan datang, sudah kuperhitungkan kehadiranmu; telah kuragi beras dimangkuk putih, kubelah buah pinang harum ditelapakku, telah kutaruh lipatan suci didulang emas, kututup intan, kuhiasi dengan zamrud, intan gemerlapan menghiasi wajahmu, emas yang indah menerangi pandanganmu. Baik kujadikan Engkau kembang yang takkan layu, yang takkan jemu memandangnya. Akan kulambaikan semangatmu yang jauh, akan kulambaikan tubuhmu yang pergi tak menentu. Daku simpan dengan sungguh, sarung yang tak lepas dari pinggang.
Sarung sungguh yang tak mau melepaskan dirimu. Seperti diri bersinar bulan yang keempat belas, yang disusun kembali untuk berdampingan dengan kunang - kunang.
Bersambung Saudara.....ya!
~ Horerere....Pengantiiiiiinnggg....!! ~
Makassar Ku, Makassar Mu.
Senin Dinihari, 16 Februari 2015.
Jam 03 : 49 Wita.
"Baji'na punna Bunting ada'ki!"
"Sungguh baik sekali kalau Nikah dengan semangat adat istiadat!"
Share this article :

2 komentar:

Silahkan tinggalkan komentar di atas caranya
1. Masukkan Komentar anda di kolom komentar
2. Pada Kotak "Beri Komentar sebagai" pilih akun yang ada pada pilihan.
3. klik publikasikan.
5. isi code capta
6. tekan enter atau publikasikan.

Anda di perbolehkan berkomentar dengan memperhatikan hal-hal berikut:
1. Komentar jangan mengandung SARA dan PORNO
2. Berkomentarlah dengan bahasa yang sopan.
3. Tidak Boleh SPAM
4. Jangan meninggalkan Link aktif pada komentar. Komentar dengan Link Aktif akan dihapus.
5. Berkomentarlah sesuai dengan topik artikel

 
Support : Amalkan Ilmu Berbagi Untuk Semua | Blog SEO Arul
Copyright © 2013. Amriani Hamzah Dara Daeng Makassar - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger